@manampiring

Henry Manampiring

Ask @manampiring

Sort by:

LatestTop

Previous

om, apa pendapat om tentang pacaran beda agama?

liolaize’s Profile PhotoHana Duwi Hariyanti
Kalo dari perspektif religinya, gw gak bisa komen banyak. Menurut gw sih gak papa. Seperti kata Marcell, Tuhan itu satu kok. Kita aja yang ribet. *tsah* *elus jenggot Marcell*
.
Kalo dari perspektif pragmatis, ada beberapa kemungkinan jawaban.
.
Seberapa relijius kalian berdua? Kalau praktik agama adalah hal yang penting bagi kalian berdua, maka tentunya pacaran beda agama bisa jadi masalah. Bayangin kalo yang satu menyembah Zeus padahal satunya lagi takut petir. Agak repot kan?
.
Terus, kalo pacaran ini dengan harapan lanjut ke pernikahan, ada faktor keluarga dari kedua pihak. Again, seberapa relijius kedua keluarga? Kalo dua2nya agnostik/cuek, mungkin gak papa. Tapi kalo agama adalah hal yg penting bagi mereka, wah rempong beut urusannya.
.
Jadi bukan soal "benar" atau "salah" secara agama, tapi lebih "rempong" ato nggaknya hubungan tersebut nantinya. Begicu.
.
*peluk Marcell*

View more

Sir, I'm still in grief for I can't be with her because of "that" thing and now I lost her, my best friend. What should I do? But I do love her. (I'm that vodka bourbon guy)

Dude. Grief over losing a dear one is a must, not an option. Accept the grief, do not try to resist or fight it. Soak, no, sink yourself in grief. Listen to sad, sentimental songs. Drink with your buddy. Cry and dry your tear ducts away.
.
It's OKAY to grieve. It's human. And the earlier you go through the process, the faster you get over it.
.
And enough with that bourbon shit. So pretentious! Told you to go with sake :p

Ka, mau nanya. I agreed to go on a blind date with this guy (got introduced by a family member). But in the IM convos we've had following his asking me out, i find him increasingly uninteresting, and annoying even. Will i be considered a b*tch if i cancel now (the date being tomorrow)?

Karena kamu sudah setuju untuk pergi, maka sebaiknya tetap dijalani. Ini lebih ke common courtesy aja, dengan siapapun itu. Selain menghormati kesepakatan, kalo seandainya terbukti memang gak cocok, posisi kamu untuk menjelaskan ke keluarga lebih kuat ("Gw udah ketemu orangnya! Gak asik!"). Coba kalo gak ditemuin, nanti kamu malah terus2an diharass sama keluarga ("Mbok ya ketemu dulu. Kalo belom ketemu langsung kan kamu gak tahu....")
.
Kalo mau kamu bisa siapin "exit plan". Kasih waktu 1 jam aja ketemu, terus kasih tahu kalo kamu ada acara lain sama temen yang gak bisa dilewatin. Jangan pergi nonton untuk blind date pertama. Mati kamu terjebak 2 jam di ruang gelap sama orang asing. Jangan dinner juga, nanti lama. Minta ngopi2 sore aja, jadi gak usah terlalu lama. Jangan lupa bawa pentungan, pepper spray, taser, dll. di dalam tas.
.
Good luck! Keep me updated ya :)

View more

Related users

Om Piring, kalo mau nonton Star Wars itu mulai dari episode 1 apa berdasarkan taun pembuatannya? Pengen nonton tapi bingung mulai dari mana ._.

iyenggg’s Profile PhotoIyeng!
Bisa dua2nya.
.
Kalau kamu mementingkan cerita harus linear dan berurut, ya dari Episode 1-6.
.
Tapi sekarang jamannya "prequel". Ada seninya untuk menonton dulu kejadian terakhir, terus mundur untuk tahu "sejarah"nya. Ini juga asik kok. Jadi ikut tahun pembuatan: Episode 4-6, terus 1-3.
.
Star Wars Saga ini mau gimana nontonnya, pasti asik ^^

kalo udah umur 20 tahun menurut kakak harus tau apa aja sih kak?

- tau bahwa masih banyak hal yang elo belom tahu. Stay humble, stay curious.
- tau bahwa cinta harus pake otak. Kamu udah gak di SMP lagi.
- tau bahwa kuliah itu mahal, supaya kuliah cepet kelar dan bisa mandiri
- tau bahwa ortu kerja keras menghidupi dan membesarkan kamu. Sopan dan jangan kasar kepada mereka.
- tau bahwa kebahagiaanmu adalah tanggung jawab mu sendiri, bukan orang lain.
- tau apa passion kamu, supaya kamu tidak hidup mengikuti jalan milik orang lain.

I have a bestfriend, we've known each other for 1,5 years. I love her, not the platonic kind love but eros, I really do. She loves me too, but in a different way. All because of the religion barrier. I had said the truth and she rejected me. What will help more, vodka or bourbon?

AdotAdinata’s Profile PhotoBaby
Better: do it like stoic Japanese warriors Samurai. Sake. It is subtle, smooth, and will touch your heart wound like a sharpened katana.
.
It will hurt, but in honorable Bushido way.
.
And the hint of peyeum flavor is nice!

gw pnya mantan baru ptus sih. gw ptus kmaren mlm dan tadi siang mantan gw baru jadian lagi sma cwek baru. alesan nya dia kaya gini karna gw,dan dia jga pdkt baru hari ini jga trus lgsg jadian kata dia. menurut lo gmna? galau parah:'( apa cwok gtu harus di percaya?

Ingat, tidak semua cowok bajingan. Banyak juga yang buaya.

What patterns can be observed in the way great strategic planners think and behave?

Great curiosity. About people, but also a lot other stuff.
.
A pinch of skepticism. Often hard to believe something.
.
Easily bored. Seeks novelty, new things to do something.
.
Eyes of a child. Nothing is too trivial to not pique his interest.

Om piring gak percaya kalo hantu itu ada ya? Trus kalo orang2 yang bisa lihat hantu gitu menurut om mereka berhalusinasi atau gimana? Aku punya adik kelas yang gak tahan di sekolah krn sering di gangguin hantu ._. Sekolahku emang sekolah tua sih, dari jaman belanda gitu om

Gw pernah baca penelitian bahwa mereka yg merasa sering melihat hantu juga lebih mudah melihat "pattern" dari sebuah fenomena random. Contoh, mereka lebih mudah melihat wajah atau obyek dari tumpahan tinta yang sebenarnya random.
.
Memang ini bukan studi konklusif. Tapi mengindikasikan sebagian dari kita lebih rentan untuk membentuk pattern citra visual/audio dari stimulus yg sebenarnya random.
.
Jangan salah, kemampuan pattern reading ini penting untuk survival nenek moyang kita di jaman dulu di alam bebas. Cepat mengidentifikasi predator dari sekelebat badan atau suaranya membantu kita ngacir dari singa. Tapi kalo kemampuan ini berlebihan, apalagi di jaman modern, bisa jadi efeknya tidak produktif.

Gay or straight? If i expect a straight answer, does that make me a homophobic?

Straight.
.
Not necessarily. It could simply tell about your preference.
.
It's like when I see a super hot girl at a cafe and pray that she is not a lesbian.
.
Homophobia is hostile to gays. From avoiding them to downright verbal or physical assault.

How to overcome fear? Maksud 'fear' nya bukan ketakutan terhadap demit, saiton nirojim dan sebangsanya, tapi ketakutan terhadap hal baru, kayak masuk lingkungan baru, dapet proyek baru, mau interview dll.

"Fear" terhadap hal2 di atas umumnya timbul karena dua hal: takut akan ketidakpastian (uncertainty), dan takut akan kegagalan (failure) atau ditolak (rejection).
.
Untuk fear of uncertainty, salah satu cara adalah "mengurangi" uncertainty itu. Misalnya dengan menambah informasi, riset, dan fata. Kalo masuk kantor baru, cari tahu seperti apa suasananya. Kalo dapet proyek baru, pastikan riset sudah mencukupi dll. Dan terimalah fakta bahwa kita TIDAK mungkin tahu semua informasi. At the end, you need to accept some uncertainty in life, because that's how life works. Palingan sedikit menguranginya dengan informasi, data, dan insight.
.
Nah, untuk fear of failure. Gw selalu inget tips mantan bos gw: tanya diri sendiri "What's the WORST that could happen?" Jangan2 the worst scenario itu kalo kejadian pun so what gitu loh? Minta sesuatu, paling ditolak. Apakah kita akan mati karenanya? Mau interview, ya kalo gagal pun, bukan kiamat, masih ada interview2 lain. Dulu kalo gw mau presentasi dengan audiens yang "syerem", gw cuma bilang ke diri gw sendiri: "FUCK THIS, WHAT'S THE WORST THAT COULD HAPPEN? HAJAR BLEH!" :D
.
Terakhir: skenario yang kita takutkan most of the time gak kejadian. Tapi ini emang harus dijalani sendiri dan bukan dibilangin orang. Gw sekarang jauh lebih "berani" dibandingkan waktu baru mulai kerja simply karena jam terbang. Messagenya: Just do it (kayak Nike), over and over and over again. Kalo gagal jadi pembelajaran.
.
Semoga membantu :)

View more

Bang bener jg ya kata orang2 kalo wisuda tuh berarti kita abis melewatkan masa termudah. Skrg saya blm dpt kerja jg. Ditolak kerja pedih ya :( mau nangis rasanya kalo inget ortu.. Bang piring dulu gmn? Kasih saran please. Maaf anon, sy ga main ask.fm om.

Halo pembaca budiman,
.
Pengalaman saya kebetulan "hokkie", karena ada perusahaan yg melakukan on-campus recruitment, dan saya kebetulan terjaring di dalam kampus.
.
Jangan menyerah, kirim sebanyak-banyaknya. Ada bagusnya cek temen2 atau senior yang udah kerja duluan untuk info. Sekarang juga ada job fair, hajar bleh.
.
Good luck ya!

Walaupun sama sama berbahan dasar kedelai, tapi kalau disuruh milih lebih milih tahu apa tempe? Selamat mamam ciang :)

sfayriza’s Profile PhotoShel
Tempeeee! Lebih crunchy, renyah, kinky!
.
Selamat mamam ciang juga!
Liked by: Tia Shel

Something i stumbled upon, and it reminded me of your previous answer about coin tossing: "When faced with 2 choices, simply toss a coin. It works not because it settles the question for you but because in that brief moment when the coin is in the air, you suddenly know what you are hoping for." :)

OlineSirait’s Profile PhotoOline Sirait
Eh bagus juga nih. Iya, kadang-kadang kita jadi tahu sebenarnya kita pengennya apa. Thanks for sharing this! :)

om piring, kalo orangtua nyuruh anaknya nikah sama cowok/cewek yang sesuku tapi si anak ga mau, si anak ga durhaka kan? (si anak = gue) gue ga ngerti aja apa esensinya "kewajiban" nikah sama yang sesuku

Ini pertanyaan sulit, dan gw gak akan pura-pura tahu jawaban yang ideal.
.
Pernikahan di Indonesia seringkali adalah pernikahan antar keluarga, bukan antar individu. Preferensi sesuku untuk memudahkan interaksi antar kedua keluarga ini.
.
Di sisi lain, kalo kamu akhirnya tidak bahagia karena memaksakan aturan sesuku, tidakkah orang-tua juga akan tidak bahagia? Yang penting di sini akhirnya adalah kebahagiaan si pasangan tersebut, ya kan?
.
Maaf kalau saya juga tidak tahu jawabannya... :(

Are you happy with your current job, Om Hen?

It is tiring, but...
.
I got to work in a creative environment, which is not boring at all.
.
Currently I have awesome people as colleagues. Creative, good attitude, and fun!
.
My clients are generally nice and willing to discuss with us on ideas.
.
Yup, I'm in happy place :)

Om, cara ngebedain cowok pemalu sama yang nggak punya rasa sama kita gimana sih?

Secara mendadak, kamu cium dia.
.
Kalo dia menampar kamu, dia sebenarnya gak punya rasa sama kamu.
.
Kalo dia menerima ciuman kamu, sampe lama dan ileran gitu, dia selama ini ada rasa sama kamu, tapi pemalu aja.
.
Kalo dia menerima ciuman kamu selama 10 detik, terus kamu ditampar, artinya dia pemalu DAN tidak punya rasa sama kamu.
.
(I am so genius)

om, suka boyband jaman dulu ga, semcm 'nsync, backstreetboys, westlife gituu??

opphink’s Profile Photoopphink
Waduh, gw masih terlalu kecil ya waktu mereka ngetop, jadi gak tau lagu2 mereka.
.
Waktu kuliah saya dengernya yg lebih kekinian, seperti One Direction, Jackson 5, dan Bee Gees.

Hi there... . Apa kata-kata untuk melamar atau nembak yang sangat berkesan untukmu? Tolong sertakan sumbernya. (Sumbernya bebas, bisa dari pengalamanmu, dari pengalaman orang lain atau dari buku, lagu & film favoritmu atau lainnya) . Thank you. I hope your days is fine & shine...

JawaraDM’s Profile PhotoD.
"Kamu jadi pacar saya, atau foto2 saya sebar!"

Kak kalo lagi galau bgt antara dua pilihan, cara paling gampang untuk milih gmn? Atas dasar apa kt bs memilih sesuatu dari kedua pilihan dgn meminimalisasi kemungkinan dari penyesalan?

Kalau kamu sampai tahap "galau" menghadapi dua pilihan, asumsinya kamu sudah menganalisa baik2 keduanya, dan ternyata kedua pilihan sama kuatnya. In this case, gw pernah baca buku bahwa cara terbaik untuk memilih adalah dengan....
.
Melempar koin.
.
Karena dengan melempar koin, kamu menyerahkan pilihan pada nasib (chance). Kenapa ini bagus? Kalo nanti ternyata hasilnya gak enak, you don't have to blame yourself. You can blame it on chance. And you will be less stressed.
.
I'm serious. Ini opsi terbaik yg pernah gw baca :)

mas hen, waktu remaja aku dibully karena masalah ekonomi keluarga. sekarang akubbisa menunjukkan kalau aku bisa di posisi yg lebih tinggi dari mereka yg bully aku. yg mengganjal di dadaku blm hilang rasa sakit hati di masa lalu. bahkan timbul rasa dendam. wajar kah? apa tg harus aku lakukan mas?

Jangan membalas dendam.
.
Bahwa kamu sudah lebih berhasil dari mereka sudah cukup kok.
.
Kalo kamu membalas dendam, kamu jadi gak beda dengan mereka saat membully kamu dulu.
.
You are better than them :)

iya, saya tidak bs membayangkan eksistensi jiwa ini hilang...entahlah.

Tapi coba mikirnya dari sisi lain:
.
Seandainya nih, seandainya, "jiwa" kita lenyap bersama jasad kita, tidakkah ini akan membuat kita semakin menghargai hidup yang sekarang dengan lebih lagi?
.
Kita semakin menyayangi orang tua, keluarga, pasangan kita semasa mereka hidup. Karena waktu kita bersama mereka terbatas.
.
Just think about it for a while :)

Next

Language: English